BeritaBerita UtamaEkonomiGadget dan Perangkat Keras

Cara Mudah Download Video TikTok Pakai VidGap.com Tanpa Watermark, Gratis dan Cepat!

87
×

Cara Mudah Download Video TikTok Pakai VidGap.com Tanpa Watermark, Gratis dan Cepat!

Sebarkan artikel ini
Download tiktok tanpa watermark
Tim redaksi tengah mengunduh video dari tiktok pakai website vidgap.com. foto: Ist.

Bagi para netizen yang ingin mengunduh video dari TikTok tanpa watermark, kini ada solusi praktis dan gratis! Salah satu website yang direkomendasikan adalah VidGap.com.

Tim redaksi WartaViral.com telah mencoba langsung layanan ini dengan mengunduh sebuah video TikTok berukuran 2,53 MB dan berdurasi 2,34 menit.

Hasilnya? Video berhasil diunduh dengan lancar, tanpa watermark, dan langsung tersimpan di galeri ponsel dalam hitungan detik!

Adapun langkah-langkahnya sebagai berikut untuk mengunduh video TikTok dengan mudah:

1. Pastikan koneksi internet stabil agar proses download berjalan lancar.
2. Buka aplikasi TikTok dan cari video yang ingin diunduh.
3. Salin tautan (link) video dengan mengetuk ikon “Bagikan” lalu pilih “Salin Tautan”.
4. Buka situs VidGap.com melalui browser di ponsel atau komputer.
5. Tempelkan link video ke dalam kolom yang tersedia di situs tersebut.
6. Klik tombol “Unduh”, dan dalam beberapa detik, video akan tersimpan di galeri perangkat Anda.

Dengan cara ini, Anda bisa menyimpan video favorit dari TikTok tanpa harus khawatir dengan watermark yang mengganggu.

Menariknya, layanan ini sepenuhnya gratis dan tidak memerlukan pendaftaran atau berlangganan!

Selamat mencoba dan nikmati pengalaman download video TikTok dengan mudah di VidGap.com!

Example 120x600

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *